23.32
Apa Itu Monitoring Temperature
Monitoring Temprature |
Saat ini gedung – gedung perkantoran/
perusahaan pasti memiliki ruang server, karna ruang server sendiri merupakan
pusat data/ informasi perusahaan, salah satu kriteria kondisi ruangan server
yang baik adalah suhu ruangan server yang rendah. Ruangan server yang panas
dapat menyebabkan performa pada perangkat server dan jaringan menurun. Bahkan
ruang server yang panas dapat menyebabkan kerusakan terhadap perangkat server
dan jaringan oleh karena itu admin ruangan server harus terus menjaga ruangan
server untuk selalu dingin sehingga performa server tetap terjaga.
Setelah kita membahas tentang ruang
server. Apakah perlu di ruangan tersebut dipasang suatu alat yaitu monitoring
temperature ? monitoring
temperature pada
ruangan server adalah suatu aktivtias pemantauan suhu pada suatu ruangan
server.
Monitoring temperature dapat bekerja secara offline atau online, jika offline maka ada
petugas yang harus setiap saat melakukan pemantauan suhu pada suatu ruangan
server, jika monitoring temperature dilakukan secara online maka data akan
tersimpan dan bahkan terdapat fitur yang dapat mengirimkan data yang tersimpan
ke email atau sistem berbasis web.
Dampak yang dihasilkan jika tidak terdapat sistem pemantauan pada
ruang server adalah, suhu udara menjadi tidak terkendali, dapat terlalu panas
dan juga dapat terlalu dingin, kedua dampak suhu diatas tentu akan
mengakibatkan server menjadi rusak atau bermasalah, dan jika bermasalah maka
ada kemungkinan data hilang dan itu akan merugikan ke segala bidang.
Dalam mendesain monitoring temperature pada ruang server, anda
membutuhkan partner berpengalaman dalam bidang ini, dan salah satunya adalah
testindo, kami memiliki pengalaman dalam melakukan design monitoring temperature,
karena kami merupakan perusahaan yang mampu membuat instrumentasi secara
customize sesuai kebutuhan client, salah satu pengalaman kami adalah
mendesainkan dan instalasi sistem pemantauan pada di PT Jasa Angkasa Semesta,
sistem yang mereka minta adalah monitoring
temperature secara
online, dengan data dapat dikimkan ke email atau dapat dibuka di sistem
berbasis web.